Penyususnan Makalah Secara Cepat & Mudah_Ritanozta Riangkotek
https://www.youtube.com/channel/UCONjozeVUPXOoLAbT8eVkcQ PENYUSUNAN MAKALAH (KARYA TULIS) Kali ini versi ata kiwang akan berbagi bagaimana langkah-langkah yang cepat & mudah dalam penyusunan makalah secara baik, benar & beraturan. Sebelum kita melangka ke pembahasan topiknya, kita perlu juga mengetahui dan memahami seperti apa makalah (karya tulis) tersebut. P engertian Makalah berdasarkan Kamus Besar Bahasa Indonesia 1. Makalah ialah tulisan resmi tentang suatu pokok yang dimaksud akan untuk dibacakan dimuka umum dalam suatu persidangan dan yang sering di susun untuk diterbitkan. 2. Makalah ialah karya tulis pelajar atau mahasiswa sebagai laporan hasil pelaksanaan tugas sekolah atau perguruan tinggi. Dalam hal ini penulis ingin menjelaskan maksud dari makalah yang akan dijelaskan dibawa ini adalah untuk kalangan pelajar atau mahasiswa sebagai hasil laporan pelaksanaan tugas sekolah atau perguruan tingginya. B erikut adalah Langkah/Tahap yang...